Sabtu, 27 November 2021

Melinjo Turunkan Hipertensi

 


Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang serius. Penyakit itu pada umumnya membutuhkan pengobatan dalam jangka waktu yang panjang sehingga timbul efek samping yang tidak diinginkan. 

Yeni Tri Puspitaningrum dan rekan dari Fakultas Kedokteran Universitas Jember meneliti tentang faedah melinjo Gnetum gnemonn sebagai antihipertensi terhadap tikus Wistar. Hasil penelitian  menunjukkan protein biji melinjo terhidrolisis  dosis 10 mg/kgBB, 20 mg/kgBB, dan 30 mg/kgBB mampu menurunkan tekanan darah sistolik sehingga tekanan darah pada kelompok tersebut dapat turun mendekati tekanan darah pada kelompok normal.***

Tidak ada komentar:

Posting Komentar